-->

Notification

×

Iklan

Iklan

Mahasiswa Wajib Mengutip Karya Dosen, Begini Caranya

Sunday, March 14, 2021 | 9:21:00 AM WIB Last Updated 2021-03-14T02:21:13Z
 



 
 
Mahasiswa wajib mengutip karya dosen. Mengapa? Perguruan tinggi berperan mengembangan ilmu pengetahuan melalui pelaksanaan penelitian yang dilakukan para akademisi di lingkungannya. Para akademisi telah mempublikasikan berbagai karya hasil penelitian untuk diakses bagi kepentingan pengembangan ilmu pengetahuan.
 
Pengutipan karya dosen dimaksudkan sebagai upaya penguatan ilmu pengetahuan yang sedang dikembangkan di pendidikan tinggi. Kita budayakan mengutip karya dosen dalam penulisan makalah, artikel ilmiah, dan penulisan tugas akhir.
 
Cara menemukan karya dosen dapat dilakukan dengan mengakses Google Scholar. Platform ini berfungsi sebagai penyimpanan karya-karya hasil penelitian. Caranya masukan kata kunci Nama yang akan dicari maka akan muncul karya-karya hasil penelitian dalam bentuk artikel imiah, buku, dan lopran hasil penelitian. Cara lainnya, bisa juga langsung akses ke profil afiliasi dosen (klik di sini).
 
 
Bandung, 14 Maret 2021
Wahyudin Darmalaksana, Pegiat Kelas Menulis Di UIN Sunan Gunung Djati Bandung


×
Berita Terbaru Update